Food Park : The New Food Sanctuary di Bekasi

Apa yang ada di bayanganmu ketika mendengar kata Bekasi? Hm... saya yakin yang terlintas adalah jauh dan sering jadi bahan bully di socmed, walaupun nggak jelas juga kenapa Bekasi sering banget jadi bahan bully-an. Padahal, kan, Bekasi itu penompang Jakarta lho. Oke, saya nggak akan bahas kenapa Bekasi di-bully, karena saya mau cerita tentang sebuah tempat nongkrong baru di Bekasi, namanya Food … Continue reading Food Park : The New Food Sanctuary di Bekasi

#KelanaRasaMinang (1) : Menginjakkan Kaki Pertama Kali Ke Sumatera

This is how i spent my long weekend a week ago. Going to Padang and join #KelanaRasaMinang with Mas Arie Parikesit. 🙂 Yap, memanfaatkan waktu libur, harpitnas, sekaligus 'ngambil' jatah cuti, tanggal 19-22 Februari kemarin, saya akhirnya bisa 'keluar' juga dari Pulau Jawa dan ke Pulau Sumatera dalam rangka tur kuliner sambil jalan-jalan. Huehehehehe... Dengan menggunakan … Continue reading #KelanaRasaMinang (1) : Menginjakkan Kaki Pertama Kali Ke Sumatera

Anak, Rokok, dan Orang Dewasa

Beberapa waktu lalu di beranda Facebook saya, ada yang membagikan sebuah berita tentang Marlboro Boys, yang berisi kolase perokok anak di Indonesia. Foto tersebut diambil oleh seorang fotografer asal Kanada, Michelle Siu dan dipublikasikan di majalah Time, Agustus 2014. Ini beritanya : While smoking rates are declining in many western countries, the opposite is happening … Continue reading Anak, Rokok, dan Orang Dewasa

Kamu Adalah Sisa-sisa Kesedihan yang Kucoba Untuk Lupakan

Kita pernah berjalan pada langkah yang sama, untuk menuju tempat yang sama.Tangan kita saling terpaut, mengenggam satu sama lain, seakan salah satunya akan diculik oleh orang asing. Pancaran mata kita tentu berbeda dengan orang-orang yang sedang menikmati kesendiriannya. Karena kita sama-sama tahu, untuk apa sendiri kalau berdua itu jauh lebih baik. Selalu ada celoteh lepas yang … Continue reading Kamu Adalah Sisa-sisa Kesedihan yang Kucoba Untuk Lupakan

Napak Tilas Sebagian Tempat Proklamasi bagian II

Baca cerita sebelumnya di sini Saya sebut ini sebagai napak tilas sebagian tempat proklamasi karena hanya dua tempat saja yang saya datangi, padahal seharusnya ada tiga (atau lebih), dan yang terlewatkan adalah Museum Perumusan Naskah Proklamasi. Selesai ke Gedung Joang '45 dan makan di Sabang, kami agak bingung akan ke mana lagi. Saya sih terserah … Continue reading Napak Tilas Sebagian Tempat Proklamasi bagian II

Si Lelaki Kesayangan

Beberapa jam lagi, waktu akan berganti kembali. Hari kedelapan di bulan Februari akan berubah menjadi hari kesembilan. Menit merenggut detik, sementara ia dikalahkan oleh jam, yang akhirnya akan digantikan oleh hari. Tanggal delapan di bulan Februari adalah hari istimewa untuk lelaki kesayanganku, karena pada waktu ini dia dilahirkan oleh seorang perempuan yang kupanggil Eyang. Lelaki … Continue reading Si Lelaki Kesayangan

Napak Tilas Sebagian Tempat Proklamasi bagian I

Sabtu kemarin, saya bertemu dengan Winda dan mengajaknya jalan-jalan ke daerah Cikini. Rencananya, saya akan mengajaknya ke Planetarium, sekaligus melihat pameran di Cikini. Sayangnya, ketika kami ke sana, Planetarium ditutup karena ada kerusakan mesin sejak tanggal 27 Januari dan tidak tahu kapan akan dibuka untuk umum, sedangkan di Galeri Cipta I dan II tidak ada … Continue reading Napak Tilas Sebagian Tempat Proklamasi bagian I

Tentang Mencintai Seseorang

mencintai seseorang, adalah bagaimana mengenal sifat dan bagaimana tingkah lakunya, bukan bagaimana sifat kita harus menyesuaikan diri dengan sifatnya & tingkah lakunya, tapi bagaimana cara kita untuk mengerti. mencintai seseorang, adalah bagaimana membuat dia nyaman ada di dekat kita, bukan berusaha membuat semuanya terkendali, tapi bagaimana kenyamanan itu dapat terus terjadi. mencintai seseorang, adalah bagaimana … Continue reading Tentang Mencintai Seseorang